Lomba lari ekstrem menuju puncak Gunung Kelud. Berlari melewati eksotisme alam khas lereng Kelud yang terhampar selama perjalanan menjadi pengalaman yang tak akan bisa dilupakan. Peserta akan melakukan start pada ketinggian 600mdpl dan finish pada ketinggian 1200mdpl.
Tidak seperti event lari biasanya, peserta Kelud Volcano Road Run diharuskan memiliki stamina dan daya tahan tubuh yang cukup kuat. Mengingat medan yang akan dilalui peserta, mayoritas berupa tanjakan tinggi. Siapkan diri Anda.
Kediri Lagi Lari!
Pelaksanaan :
Kategori jarak: 10K, others
Informasi lomba: http://keludvolcanoroadrun.com
Registrasi lomba online: http://keludvolcanoroadrun.com
Registrasi lomba offline: Panitia Lomba : Radar Kediri, Jl. Brawijaya No.27D Kota Kediri
Kontak person registrasi lomba: Offprint 08155257733
Jika ada informasi yang tidak akurat atau perubahan lomba mohon untuk menginformasikan kepada kami.